Visi dan Misi PPID Utama Kota Banjarmasin

Visi 

===
Terwujudnya sistem politik yang demokratis, pemerintah yang desentralistik, pembangunan daerah yang berkelanjutan, serta keberdayaan masyarakat yang partisipatif dengan didukung sumberdaya aparatur yang profesional dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia




Misi

Menetapkan kebijakasanaan nasional dan memfasilitasi penyelenggara pemerintah dalam upaya :
  1. Memperkuat keutuhan NKRI serta memantapkan sistem politikdalam negeri yang demokratis.
  2. Memantapkan penyelenggaraan tugas-tugas pemerintah umum
  3. Memantapkan efektifitas dan efisiensi penyelenggaraan pemerintahan yang desentralistik
  4. Mengembangkan keserasian hubungan pusat-daerah, antar daerah dan antar kawasan secara kemandirian daerah dalam pengelolaan pembangunan secara berkelanjutan
  5. 5Memperkuat otonomi desa dan meningkatkan keberdayaan masyarakat dalam aspek ekonomi, sosial dan budaya
  6. Memwujudkan tata pemerintahan yang baik, bersih dan berwibawa

Posting Komentar